Visi & Misi

Visi dan Misi


Visi

Pusat Perubahan Iklim ITB merupakan pusat terdepan di bidang perubahan iklim yang mampu memecahkan masalah dan isu ilmiah, mitigasi, dan adaptasi perubahan iklim dengan pendekatan ilmiah, teknologi dan kebijakan untuk mengembangkan tata kelola dan keuangan perubahan iklim yang terintegrasi.

Misi

Misi dari Pusat Perubahan Iklim ITB adalah :

  • Mengkoordinasikan kajian perubahan iklim di pusat, kelompok keahlian, laboratorium, dan fakultas di ITB dan Universitas Padjadjaran Bandung.
  • Melakukan kajian menggunakan pendekatan IPTEK perubahan iklim lintas pusat, kelompok keahlian, laboratorium, fakultas, bahkan universitas.
  • Memberdayakan masyarakat dalam mengantisipasi perubahan iklim yang sedang berlangsung.
  • Menjadi rumah kliring (clearing house) untuk permasalahan di bidang perubahan iklim, khususnya di Indonesia.
  • Diseminasi informasi dan pengetahuan tentang perubahan iklim nasional.

Climate Change Center © 2021. All Rights Reserved.

id_IDBahasa Indonesia